Deskripsi Just Cause 3 adalah game ke-3 dari serial Just Cause. Diceritakan beberapa tahun setelah peristiwa Just Cause 2, Rico Rodriguez meninggalkan The Agency dan kembali ke tanah airnya di Medici, sebuah pulau fiksi Mediterania dibawah kendali diktator Jenderal Di Ravello, orang yang telah mendominasi dunia. Rico berniat menghentikannya, dan menghancurkan rencana jahatnya.
Just Cause 3 dikembangkan oleh Avalanche Studios, dan diterbitkan oleh Square Enix.